Informasi Pendaftaran MBKM FISIP Membangun Desa
MBKM Membanun Desa merupakan Bentuk Kegiatan Pembelajaran (BKP) yang mengasih softskill kemitraan dan kolaborasi lintas disiplin serta leadership mahasiswa dalam mengelola program pembangunan di wilayah perdesaan. Rangkaian BKP
Informasi Pendaftaran MBKM FISIP Membangun Desa tahun 2022
Berdasarkan surat edaran No. 22/UN10.F11/SE/2022 tentang Himbauan Bagi Mahasiswa Mengikuti Kegiatan MBKM FISIP Membangun Desa Tahun 2022, Dekan menentukan dan memutuskan : Menghimbau segenap Kadep/KPS,
FISIP UB Rintis Kerjasama dengan University of Leeds
FISIP Universitas Brawijaya melakukan perintisan kerjasama dengan University of Leeds. Kedua belah pihak melakukan potensi kerjasama yang bisa dilakukan pada Kamis (30/5/2024) di ruang pertemuan
Belajar MBKM, Untirta Banten Kunjungi FISIP UB
Nama Program Studi Ilmu Pemerintahan Universitas Brawijaya mampu menarik perhatian beberapa instansi pendidikan yang lain, terutama dalam pelaksanaan Merdeka Belajar Kampus Merdeka (MBKM). Pengelolaan MBKM
FISIP UB Jalin Kerjasama dengan Universitas Mulawarman
Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (FISIP) Universitas Brawijaya resmi menjalin kerjasama dengan FISIP Universitas Mulawarman. Kerjasama ini diresmikan pada Selasa (16/5/2023) di gedung FISIP
Soft Launching, SDGs UB Bantu Sukseskan KKN 1000 Desa
Sustainable Development Goals (SDGs) Center UB resmi diperkenalkan kepada publik melalui agenda Soft Launching yang dilakukan di FISIP UB, Rabu (18/1/2023). Koordinator SDGs Center UB,
Menanti Kolaborasi FISIP UB dan FISIPOL UGM
Kolaborasi akan segera dilakukan oleh pihak FISIP Universitas Brawijaya dengan FISIPOL Universitas Gajah Mada. Hal ini setelah kedua belah pihak membicarakan implementasi MoA, Senin (26/9/2022)
FISIP dan Psikologi Universitas 17 Agustus 1945 Jalin Kerjasama
Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (FISIP) Universitas Brawijaya Malang sepakat menjalin kerjasama dengan Fakultas Psikologi Universitas 17 Agustus 1945 (Untag) Surabaya. Kerjasama ini diresmikan
Hasil Karya MBKM, Ilmu Komunikasi UB Luncurkan Kampoeng Heritage Retropolitan Kajoetangan
Departemen Ilmu Komunikasi FISIP Universitas Brawijaya resmi meluncurkan branding baru salah satu kampung tematik di Kota Malang. Mereka menamakan branding ini Kampoeng Heritage Retropolitan Kajoetangan.